Pemberian nomor kode +39 ini diberikan oleh sebuah lembaga internasional bernama ITU (International Telephone Union). Yang memungkinkan kita dapat menelpon nomor lokal maupun nomor Ponsel di dalam negara Italia. Republik Italia (Repubblica Italiana) merupakan negara kesatuan republik parlementer di Eropa Terletak di jantung Laut Mediterania. Italia berbatasan dengan Prancis, Swiss, Austria, Slovenia, San Marino dan Vatikan.
Cara Menelpon Nomor Lokal Italia Dari Indonesia
Untuk melakukan panggilan langsung ke Italia Dari Indonesia, Anda harus mengikuti format panggilan internasional dengan menggunakan kode sambungan langsung SLI 001 atau 008 yang di tekan sebelum kode negara Italia, untuk formatnya sebagai berikut;
- 001+Kode Negara+Kode Area/Kota+Nomor telepon Lokal
Contoh misalnya kita menghubungi seseorang di kota Roma (kode: 6):
- 001 39 6 420 09 (Tanpa spesi)
Cara menelpon Nomor Ponsel Di Italia Dari Indonesia
Untuk menghubungi nomor HP seseorang di Italia tidak jauh beda dengan nomor telepon rumah, hanya tidak menggunakan kode area/kota saja, untuk formatnya sebagai berikut;
001+Kode Negara+Nomor Ponsel
Contohnya:
001 39 1234 5678 (Tampa spasi)
topik terkait kode telepon 39 negara mana, kode telepon 39, kode area telepon 39, kode telepon luar negeri 39, 39 kode area mana, 39 kode area negara, kode no telepon 39
Advertisement