+86 Nomor Kode Telepon Negara Mana || Format Cara Menelpon

Informasi Nomor Kode Telepon Negara +86, Berikut Format Cara Menelpon || Mungkin anda bertanya dari mana nomor kode 86 atau untuk negara mana nomor kode telepon 86, perlu anda ketahui bahwa nomor kode telepon +86 adalah untuk negara Tiongkok (Republik Rakyat Tiongkok/Tionghoa atau Republik Rakyat China) atau di singkat RRT/RRC. nomor 86 telah di atur oleh Uni Telekomunikasi Internasional (International Telephone Union/ITU) dan juga dikenal sebagai Kode IDD (International Direct Dialling) atau Kode ISD (International Subscriber Dialling).
Tiongkok, atau nama lengkapnya Republik Rakyat Tiongkok atau Republik Rakyat China 'Republik Rakyat Tionghoa', disingkat RRT, RRC) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang ibu kotanya di Beijing. Negara China memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia.

Cara Menelpon Nomor Lokal China Dari Indonesia

Untuk menghubungi nomor telepon lokal di negara China anda harus menggunakan kode SLI 001 atau bisa juga 008 yang di tempatkan sebelum kode negara dan area atau kota di China, untuk formatnya sebagai berikut;
001+86+Kode Area/Kota+Nomor telepon Lokal
Contoh : Untuk menghubungi nomor lokal di kota beijinga (10) adalah sebagai berikut;
001 86 10 4567 891 (Tanpa spasi)


Cara Menelpon Nomor Ponsel Di China
Untuk menghubungi nomor HP seseorang di China tidak jauh beda dengan nomor telepon rumah, hanya tidak menggunakan kode area/kota, untuk formatnya sebagai berikut;
001+86+Nomor Ponsel
Contoh : 001 86 1234 5678 910 (tanpa spasi)

topik terkait 86 kode telepon negara mana, 86 kode telepon mana, kode area telepon 86, 82 kode negara mana, 86 kode negara, kode telepon 86, kode telepon negara 86, kode telepon 86 dari negara mana, kode telepon luar negeri 86, 86 kode area mana, kode no telepon 86, no telepon kode negara 86, kode negara + 86, nomor telepon 86, kode wilayah telepon 86
Advertisement
+86 Nomor Kode Telepon Negara Mana || Format Cara Menelpon
Buka Komentar