Daftar Nomor Kode Telepon ACEH

Informasi Nomor Kode Telepon Seluruh Aceh | Aceh merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang Ibu kotanya Banda Aceh. Aceh merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang diberi status sebagai daerah istimewa dan juga diberi kewenangan otonomi khusus. Aceh terletak di ujung utara pulau Sumatra dan merupakan provinsi paling barat di Indonesia.

Aceh berbatasan dengan Teluk Benggala di sebelah utara, Samudra Hindia di sebelah barat, Selat Malaka di sebelah timur, dan Sumatra Utara di sebelah tenggara dan selatan. Aceh pertama dikenal dengan nama Aceh Darussalam (periode 1511–1959), kemudian Daerah Istimewa Aceh (periode 1959–2001), Nanggroë Aceh Darussalam (periode 2001–2009), dan terakhir Aceh (2009–sekarang). Sebelumnya, nama Aceh biasa ditulis Acheh, Atjeh, dan Achin.

Daftar Nomor Kode Telepon Aceh

  • 0627 - Kota Subulussalam
  • 0629 - Kutacane (Kabupaten Aceh Tenggara)
  • 0641 - Kota Langsa
  • 0642 - Blang Kejeren (Kabupaten Gayo Lues)
  • 0643 - Takengon (Kabupaten Aceh Tengah)
  • 0644 - Bireuen (Kabupaten Bireuen)
  • 0645 - Lhoksukon (Kabupaten Aceh Utara) - Kota Lhokseumawe
  • 0646 - Idi (Kabupaten Aceh Timur)
  • 0650 - Sinabang (Kabupaten Simeulue)
  • 0651 - Kota Banda Aceh - Jantho (Kabupaten Aceh Besar) - Lamno (Kabupaten Aceh Jaya)
  • 0652 - Kota Sabang
  • 0653 - Sigli (Kabupaten Pidie)
  • 0654 - Calang (Kabupaten Aceh Jaya)
  • 0655 - Meulaboh (Kabupaten Aceh Barat)
  • 0656 - Tapaktuan (Kabupaten Aceh Selatan)
  • 0657 - Bakongan (Kabupaten Aceh Selatan)
  • 0658 - Singkil (Kabupaten Aceh Singkil)
  • 0659 - Blangpidie (Kabupaten Aceh Barat Daya)
Baca Juga : Daftar Nomor Kode Telepon Negara Indonesia

Demikianlah informasi nomor koe telepon yang ada di wilalyah kota dan kabupaten yang ada di Provinsi Aceh, Indonesia. Kode telepon tersebut diatas adalah kode lokal Indonesia, untuk dapat dihubungi dari luar negeri maka harus ditambahkan kode Internasional Indonesia yaitu +62, sebagai contoh untuk menhubungi nomor telepon rumah di Banda Aceh +62651 atau 0062651... lalu nomor telepon yang akan anda hubungi.

Topik terkait kode telepon aceh tenggara, kode telepon aceh tamiang, kode telepon provinsi aceh, kode telepon aceh besar, kode area bank aceh, kode telepon daerah aceh, kode area indihome aceh, kode nomor telepon aceh, kode no telepon aceh, kode area pln aceh utara, kode telepon aceh selatan, kode telepon area aceh timur, kode area aceh utara, kode telepon wilayah aceh, kode nomor telkomsel simpati xl indosat im3 tri aceh.
Advertisement
Daftar Nomor Kode Telepon ACEH
Buka Komentar